BerandaSerba-SerbiIpda Raden Asep Juarna Jabat Kapolsek Leuwigoong

Ipda Raden Asep Juarna Jabat Kapolsek Leuwigoong

GARUT INTAN NEWS – Jajaran anggota Polsek Leuwigoong merasa senang dan gembira atas kedatangan IPDA Raden Asep Juarna, sebagai Kapolsek baru di wilayah Kecamatan Leuwigoong.

“Insya alloh kami diberi mandat serta kepercayaan sebagai kapolsek baru di Leuwigoong, semoga bisa melaksanakan tugas sesuai dengan tupoksi, ” ujar .IPDA Raden Asep Juarna, Selasa (2/7/2024).

Sebelumnya, IPDA Raden Asep Juarna menjabat Kanit Patroli Polsek Leles dan kemudian diangkat menjadi Kapolsek Leuwigoong.

Sementara itu, warga masyarakat Leuwigoong berharap dengan adanya Kapolsek baru bisa memgayomi warga masyarakat serta pihak institusi di wilayah Leuwigoong.

Para tamu undangan yang datang dari Cibatu dan Cibiuk menyambut dengan baik kedatangan Ipda Rades Asep Juarna sebagai Kapolsek Leuwigoong. Dan berharap pihak kepolisian se Indonesia dapat mempersatukan kekuatan dan kebersamaan demi mewujudkan agar citra kepolisian semakin terbaik.

“Semoga IPDA R. Asep Juarna dapat bertugas dengan aman nyaman tidak banyak kekisruhan di wilayah Kec. Lewigoong,” ujar Kanit Polsek Cibatu, Encang.(Redi)

Simak berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita GarutIntanNews.com di WhatsApp Channel : https://whatsapp.com/channel/0029VaUeKWD1iUxcq6U1Fe40. Pastikan aplikasi WhatsApp sudah terinstal.

Baca Juga

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

TERKINI

Banyak Dibaca